Selain bisa melakukan pembuatan lokasi, Paper.id juga mampu melakukan perubahan lokasi.
Mengubah lokasi di Paper.id cukup mudah karena dapat dibuat oleh Owner (pemilik) usaha ataupun Admin.
Jika Anda membuat kesalahan dalam mencatat lokasi, Anda juga bisa mengubahnya dengan mudah.
Membuat dari menu transaksi keuangan:
- Klik menu Stok > Dashboard > Pilih Tab lokasi. Kemudian Anda dapat memilih Lokasi yang ingin diubah dengan klik Tindakan > Ubah
- Masuk ke dalam form lokasi > ubah sesuai dengan keinginan Anda
- Selesai > klik simpan
- Lokasi akan terupdate sesuai dengan apa yang diubah
Implikasi
Ketika Anda mengubah lokasi, maka lokasi tersebut akan berubah sesuai dengan apa yang Anda ubah. Mengubah lokasi ini hanya dapat dilakukan ketika belum ada transaksi dari lokasi tersebut yang tercatat di Dokumen Stok.
Related Articles
Komentar
0 komentar
Harap masuk untuk memberikan komentar.