Saat ini pada aplikasi android Paper.id sudah bisa membuat pembayaran beberapa invoice sekaligus untuk mitra yang sama.
Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
1. Pilih Menu Pembayaran, kemudian klik Terima Pembayaran dan pilih Buat Terima Pembayaran Baru
2. Pilih Mitra atau Pelanggan kemudian simpan.
3. Tambah Invoice Pelanggan.
4. Pilih Invoice Penjualan.
5. Masukan nominal Jumlah Terbayar kemudian simpan.
6. Pilih Akun Keuangan dan Metode Pembayaran kemudian simpan.
7. Selamat! Pembayaran berhasil dibuat.
Komentar
0 komentar
Harap masuk untuk memberikan komentar.